Penguatan Fungsi SPI melalui Tata Kelola BMN Jadi Fokus Aktualisasi Peserta Latsar CPNS IAIN Manado
Manado, 30 September 2025 — Ayu Hikmah Rondonuwu, S.E., peserta Pelatihan Dasar (Latsar) CPNS Gelombang III Angkatan IX Kementerian Agama Republik Indonesia Tahun 2025, yang bertugas pada Satuan Pengawasan Internal (SPI) IAIN Manado, telah melaksanakan seminar hasil aktualisasi di Balai…
Baca Lebih Lanjut